Soal kinerjanya, ia memiliki kinerja yang bagus. Pendinginnya juga mampu membuang panas yang dihasilkan dengan baik, meskipun suaranya cukup bising saat sedang beroperasi
Tag: amd
Keluar dari Konsorsium BAPCo, AMD Tak Akui Benchmark SYSmark 2012
AMD menolak program benchmark SYSmark 2012 yang disebutkannya tak mencerminkan kondisi real-world.
AMD Chipset 9-series, Awal untuk PC Generasi Baru
Chipset ini disebut-sebut merupakan komponen kunci dari platform desktop PC AMD generasi selanjutnya, Scorpius.
Uji Kartu Grafis Sapphire Toxic HD 6850 1GB GDDR5 PCIE
Sapphire Toxic HD 6850 1GB GDDR5 PCIE memiliki clock akselerator dan memori lokal yang lebih tinggi dari referensi AMD.
Uji Motherboard J&W Minix 6150SE-UC3
Varian J&W Minix untuk prosesor AMD. Ia menggunakan chipset lawas nVidia GeForce 6150 SE/nForce 430.
Uji Sapphire Vapor-X HD5850 1GB GDDR5 PCIE
Sapphire Vapor-X HD5850 1GB GDDR5 PCIE memiliki keluaran sesuai referensi serta mendukung DirectX 11 dan ATI Eyefinity
Sst, MSI Siapkan Netbook dengan Prosesor Zacate
Intel Atom ditantang oleh AMD Zacate. Ini dia salah satu netbook yang mengusung Zacate.
Dell Inspiron M301Z, Laptop Tipis berprosesor AMD
Mengusung prosesor dual core AMD Turion II Neo K625 II CPU, Inspiron M130Z ini menjanjikan konsumsi daya yang lebih hemat
Bersiaplah, VGA akan Ditinggalkan
Sejumlah vendor utama – AMD, Intel, Dell, Lenovo, LG dan Samsung – berencana menanggalkan dukungan VGA pada produk-produknya.
AMD Zacate Salip Intel Core i5
AMD bakal kembali menggebuk Intel di ranah prosesor mobile. Seperti apa kinerja jagoan baru AMD ini?
